Bakti sosial adalah kegiatan yang diadakan setiap tahunnya hal ini dilaksanakan oleh SMA Negeri 1 Karanganyar kabupaten Kebumen dalam agenda HUT SMANSAKA.
Tepat pada Minggu, 21 November 2021 dilaksanakannya Bakti sosial. Tujuan diadakannya kegiatan ini adalah untuk:
1. Menumbuhkan rasa simpati dan empati serta kepedulian sosial dalam masyarakat
2. Menambah amal perbuatan di bulan Ramadhan ini
3. Bakti Sosial ini memiliki tujuan untuk meningkatkan dan mempererat tali persaudaraan.
Kegiatan yang merupakan acara tahunan yang diselenggarakan oleh OSIS dalam rangka memeriahkan HUT SMANSAKA di setiap tahunnya.
Target dari pemberian sembako adalah siswa/siswi dan sekitarnya.
PEMILIHAN KETUA MPK DAN OSIS MASA BHAKTI 2022/2023
SIMULASI OSNK
Penilaian Akhir Semester